00
DAYS
PUPUK MAJEMUK MIKRO DAN MAKRO
Hingga saat ini para petani masih sering mengandalkan pupuk kimia untuk produktifitas pertanian mereka. Pupuk kimia pada pertanian digunakan untuk mengusir serangga atau hama dan mempercantik hasil panen buah ataupun sayuran.
Namun sayangnya. penggunaan pupuk kimia yang berlebihan sangat berdampak buruk bagi lingkungan seperti tanah mengeras, peningkatan hama mikroorganisme pengganggu tanaman, resistensi hama tanaman, menjadi bahan alami residu. punahnya mikroorganisme alami pembasmi hama, terancam putusnya mata rantai makanan, hingga kepunahan beberapa satwa hidup.
Melihat dari permasalahan di atas, PT. BEST menemukan Inovasi Organik menciptakan sebuah produk yang dapat membantu petani dalam meningkatkan pendapatannya. Perusahaan yang berdomisili di Bandung ini meluncurkan sebuah brand pupuk majemuk makro dan mikro, yaitu PILLOW SLOW RELEASE
Diformulasikan dengan kandungan bahan-bahan alami yang mampu memenuhi kebutuhan tanaman dalam memproduksi hasilnya.
Sehingga hasil panen lebih banyak memberikan kinerja yang nyata pada tanaman.
ECO PLANT PROTECTOR
(Agen Hayati)
Merupakan agen pengendali Hama & Penyakit Tanaman yang berbasis makhluk hidup (Mikroorganisme) tanpa menimbulkan resistensi pada hama, tanpa residu & ramah lingkungan.
Agen hayati bekerja secara selektif hanya menyerang ke sasaran organisme pengganggu tanaman (OPT) & tidak akan menyerang organisme yang bermanfaat untuk tanaman.
Manfaat :
â–¶ Meningkatkan imunitas tanaman
â–¶ Mencegah serangan hama & penyakit pada tanaman
â–¶ Mematikan Hama & Penyakit secara sistemik
â–¶ Mencegah sumber infeksi penyakit menyebar kembali
â–¶ Melindungi perkecambahan biji, umbi & akar-akaran dari sumber infeksi
â–¶ Tanpa residu & ramah lingkungan
Komposisi :
â–¶ Gliocladium SP
â–¶ Beauveria Bassiana
â–¶ Trichoderma
â–¶ Streptomyces SP
â–¶ Pseudomonas Fluorescens
00
DAYS
00
HOURS
00
MINUTES
00
SECONDS
Go Berkah No Riba